Seperti Budi Gunadi Sadikin, Menkes di 4 Negara Ini Bukan Dokter

Seperti Budi Gunadi Sadikin, Menkes di 4 Negara Ini Bukan Dokter - GenPI.co
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin. Foto: ANTARA

GenPI.co - Nama Budi Gunadi Sadikin menjadi sorotan usai ditunjuk Presiden Joko Widodo atau Jokowi sebagai Menteri Kesehatan (Menkes) yang baru.

Hal itu terjadi lantaran Budi bukan seorang dokter. Namun, Budi bukan satu-satunya Menkes yang bukan seorang dokter.

BACA JUGA: Budi Gunadi Sadikin, Bankir Senior yang Menjadi Menteri Kesehatan

Ada beberapa negara yang juga punya Menkes yang tak memiliki latar belakang medis sama sekali.

Nah, berikut adalah 4 negara yang memiliki Menkes bukan seorang dokter, seperti yang sudah dirangkum dari berbagai sumber.

1. Belanda

Menkes Belanda, Mattheus de Jonge juga bukan seorang dokter. Ia punya latar belakang pendidikan, bahkan ia sempat menjadi seorang guru SD.

2. Kanada

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya