Astaga! Payudara Kendur Saat Muda Bisa Jadi Karena 3 Hal Ini Lho

Astaga! Payudara Kendur Saat Muda Bisa Jadi Karena 3 Hal Ini Lho - GenPI.co
Ilustrasi: Buah dada mengendur bisa disebabkan karena merokok ( foto: unsplash)

Sebaliknya, mengenakan bra dengan nomor yang terlalu kecil juga tidak dianjurkan karena selain mengganggu pernapasan, juga membuat buah dada menjadi terjepit.

2. Merokok

Rokok adalah masalah besar bagi wanita. Karena selain berbahaya bagi kesehatan, rokok juga berdampak negatif bagi aset berharga anda, yaitu sebagai faktor penyebab payudara kendur. 

Asap rokok adalah penyebab utama terjadinya penuaan dini yang tak hanya menyerang kulit wajah. Namun juga menyebabkankan kulit tubuh kering dan kurang nutrisi. 

Akibatnya kekeringan dan kekurangan nutrisi itu berdampak pada mengendurnya payudara anda.

BACA JUGA: Ladies, 4 Faktor yang Bikin Payudara Jadi Kecil, Kamu Termasuk?

3. Posisi tidur

Posisi tidur yang paling tepat bagi wanita adalah dengan telentang. Selain dapat membantu menghindari sakit punggung dan penuaan dini.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya