
GenPI.co - Kehadiran anak dalam keluarga merupakan anugerah tiada terkira. Setiap pasangan suami istri pasti ingin memiliki keturunan.
Namun, tak semua pasangan diberikan momongan dalam waktu yang cepat. Ada sebagian pasangan yang sudah lama menikah, tetapi belum juga diberikan keturunan.
BACA JUGA: Saat Tersakiti, Mintalah Doa Ini
Nah, bila kamu cepat ingin mempunyai anak, kamu bisa mengamalkan beberapa doa berikut ini.
1. Surat As-Shaffat ayat 100
رَبِّ هَبْ لِي مِنَ الصَّالِحِينَ
“Rabbi hab li minaṣ-ṣaaliḥin.”
Artinya: “Ya Tuhanku, anugrahkanlah kepadaku (seorang anak) yang termasuk orang-orang yang saleh.” (QS. As-Shaffat: 100).
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News