Begini Cara Perawatan Kaktus yang Terserang Hama Kutu

Begini Cara Perawatan Kaktus yang Terserang Hama Kutu - GenPI.co
ilustrasi: tanaman kaktus ( foto: scoott/unsplash)

"Gosokkan dengan sikat gigi yang sudah direndam salah satu cairan itu. Lakukan cara tersebut sebagai metode perawatan kaktus guna mengatasi kutu putih,"jelasnya.

Ketika cara itu sudah dilakukan, selanjutnya adalah mencegahnya supaya kutu putih tidak kembali lagi pada kaktus.

"Rutinlah cek kondisi tanah dan pot. Karena,kutu putih bisa timbul dari akar dan baru terlihat pada bagian batang,"jelasnya.(*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya