Bantuan Penanggulangan Covid-19 Terus Mengalir

Bantuan Penanggulangan Covid-19 Terus Mengalir - GenPI.co
Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jabar, Ridwan Kamil saat menerima bantuan dari para donatur untuk penanggulangan covid-19 dan pembelajaran jarak jauh (PJJ) di Bandung, Kamis (24/9/2020). Foto: Yogi P/Humas Jabar

“Semoga bisnisnya semakin sukses dan lancar, kami tidak akan pernah melupakan para donatur. Karena sudah membantu kami di saat perang melawan pandemi covid-19 ini,” imbuhnya.

Dalam sambutannya, Ridwan Kamil melaporkan bahwa pihaknya intens melakukan tes masif dengan metode PCR.

“Presentase pengetesan di Jabar pun kini sudah lebih banyak dari provinsi lain di Indonesia (kecuali DKI Jakarta) yaitu per hari ini sudah 330 ribu (sampel),” ucapnya. 

Selain itu, pihaknya terus berupaya mengetes 1 persen dari jumlah populasi Jabar. 

BACA JUGADampak Mengerikan Jika Rumah Sakit Overload Pasien Covid-19

“Untuk itu, kami membutuhkan peran swasta dalam pengetesan ini, dan akan kita coba maksimalkan, melalui pengetesan dari pemerintah dan ada yang mandiri lewat swasta,” tuturnya. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya