
“Pasar ini melengkapi pasar wisata yang sudah ada, inisiatif pemuda desa, seperti Jajanan Pasar Kemiren dan Kuliner Bengi Lan Lungguh Ngopi di Desa Olehsari,” kata Fikri.
Fikri berharap, Genpi Banyuwangi dapat membantu pemuda mengangkat potensi di daerahnya, dengan cara mengakomodir berbagai ide kreatif dari anggota Genpi yang terdiri dari berbagai latar belakang.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News