.webp)
GenPI.co - Para pencari kerja bisa mengarahkan pandangan sejenak ke PT Asuransi Jiwa Taspen (Taspen Life). Ada lowongan kerja (loker) yang tengah dibuka salah satu anak perusahaan asuransi BUMN itu.
Persyaratan umum lowongan kerja Taspen Life
Telah menyelesaikan masa studi D3/S1/S2
Warga Negara Indonesia
BACA JUGA: Master Selingkuh, Zodiaknya Nggak Pernah Ketahuan Main Belakang
Minimal IPK 3.00 dari skala 4.00 Maksimal usia 25 tahun (staf D3), 28 tahun (staf S1), dan 35 tahun (fungsional)
Tidak menjadi anggota atau pengurus partai atau terlibat politik praktis
Sehat Jasmani, Rohani dan Bebas Narkoba
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News