
Dijelaskan Jarwadi, akan dilaksanakan juga doa bersama lintas agama. Selain untuk memanjatkan doa jelang pergantian tahun, juga mendoakan para korban bencana yang ada dimana pun.
Usai pementasan band utama, Walikota Magelang, Sigit Widyonindito bersama Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) akan memberikan sambutan sekaligus ucapan Tahun Baru 2019.
"Terakhir, penyalaan kembang api sekitar 20 menit. Kegiatan ditutup dengan pementasan band penutup," jelas Jarwadi.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News