
“Wajar kalau rupiah melemah. Namun diprediksi pada penutupan perdagangan hari ini pelemahannya menipis, sekitar melemah Rp 75-Rp 100,” prediksi Ibrahim.
Sementara itu tiga bank pada Selasa siang menjual dolar lebih mahal dibandingkan perdagangan Senin yang di kisaran Rp 15.534-Rp 15.700/USD.
Pada hari ini, tiga bank menjual dolar di kisaran harga Rp 15.664-Rp 15.780/USD.
Berikut Kurs IDR/USD di tiga bank pada Selasa, 21 April 2020:
BCA (pukul 11.50 WIB): Beli 15.576, jual 15.664
Mandiri (pukul 09.49 WIB): Beli 15.525 jual 15.780
BNI (pukul 11.50 WIB): Beli 15.444, jual 15.744. (*)
Kurs tengah BI pada Selasa (21/4/2020) melemah jadi Rp 15.643/USD (grafik: BI)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News