
Warna kuning berasal dari Kabupaten Tanah Datar dengan cangkupan Nagari Solo, Batu Sangkar, Muaro Sijunjuang, Damas raya. Luhak ini menandakan Nan Tuo sebagai pemimpin suku atau penghulu adat dimana dalam bahasa minang, penghulu adat derajatnya setara dengan Raja. Susunan dari Tanah Datar ialah, Kuning-Merah-Hitam.
Itulah penjabaran warna-warna dari bendera yang ada pada adat Minangkabau. Warawa Tiga warno ini biasa kita temui di perkantoran, acara nasional, acara keagamaan, pesta rakyat, pesta perkawinan dan hari-hari besar lainnya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News