
Bawalah tas makanan agar sampah-sampah bekas makan tidak ditinggalkan di tempat wisata
4. Hindari produk sekali pakai
Pilihlah produk yang tahan lama dan sebaiknya hindari bahan yang terbuat dari plastik.
5. Bawalah piring dan sendok sendiri
Hal itu karena banyak sekali piring plastik dan sendok plastik. Maka bawalah piring dan sendok sendiri dari rumah.
Nah, itulah beberapa tips mengurangi limbah sampah plastik yang berada disekitar kita, tanamkan sedari dini untuk peduli dengan lingkungan dan memulai lah dari hal yang kecil untuk tetap menjaga lingkungan sekitar.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News