
Pengguna media sosial milik Facebook itu juga akan dapat melihat jumlah pesan yang belum dibaca dan mendapatkan pemberitahuan desktop tentang DM.
Seorang juru bicara Instagram mengatakan kepada The Verge, fitur baru itu akan menjadi prioritas.
Sehingga pengguna bisa tetap berhubungan dengan orang yang Anda sayangi,” ungkap juru bicara itu.
Fitur ini dikatakan sangat berguna untuk bisnis, influencer, dan siapa pun yang harus menangani banyak DM.
Instagram mengklaim, pelucuran yang diakuan hari ini hanyalah sebuah tes. Lebih banyak rincian tentang peluncuran skala besar akan hadir di masa depan.(*)
BACA JUGA: Demi Istri Nyolong Honda Jazz, Tertangkap Gara-gara Medsos
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News