
GenPI.co - Dinasti politik Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam bursa calon kepala daerah 2020 menjadi sorotan publik.
Hal tersebut diungkapkan oleh Analis politik Pangi Syarwi Chaniago.
BACA JUGA: Aura Prabowo Luar Biasa, Menteri Pertahanan Prancis pun Terpesona
Menurut Pangi, pasalnya, ada nama putra sulung, menantu serta besan presiden di pesta demokrasi daerah tersebut.
Di mana, Gibran Rakabuming Raka bakal maju di Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Solo, Jawa Tengah.
BACA JUGA: Menhan Prabowo Turun Tangan Terkait Korupsi Asabri Rp 10 Triliun
Kemudian, menantu Jokowi Bobby Afif Nasution disebut bakal maju di Pilwalkot Medan, Sumatera Utara.
Sementara itu ada Wahyu Purwanto (suami adik kandung Jokowi) bakal maju Pemilihan Bupati Gunung Kidul, DIY.
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Jadi Sorotan Publik, Ini Daftar Keluarga Jokowi yang Bakal Maju Pilkada
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News