
Tikus menjadi makanan favorit bagi ular. Oleh karena itu, pastikan rumah kalian tidak ada tikus. Karena ular dapat mendeteksi keberadaan tikut lewat lidah untuk mengendus keberadaan sang mangsa. Sehingga, bisa mengunjungi rumah kalian jika terdapat tikus.
BACA JUGA : 33 Butir Telur Ular Piton Raksasa Ditemukan, Induknya Menghilang
3. Tutup Lubang
Lubang bisa menjadi jalur masukknya ular ke dalam rumah. Sebab, itu biasakan buat penutup lubang pembuangan ataupun lubang lainnya yang dapat diakses dari luar rumah. Hal tersebut mengantisipasi kedatangan tamu yang tidak diundang.
BACA JUGA : Mangsa Ular yang Paling Besar Sedunia Ternyata dari Indonesia!
4. Buang Barang-barang Bekas di Area Rumah
Jangan menaruh sembarangan barang-barang bekas sekitar rumah. Karena hal itu bisa berpotensi menjadi sarang ular. Jika ada tumpukan batu, kaleng-kaleng ataupun kayu sebaiknya singkirkan. Satu sisi terhindar dari potensi tempat beristirahat ular dan lingkungan pun menjadi bersih.
5. Pakai Pagar yang Mengeliling Rumah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News