Pembukaan SIMFest Dipadati Warga

Pembukaan SIMFest Dipadati Warga - GenPI.co
Pembukaan SIMFest 2018, Jumat (19/10) malam)

Ketua DPRD Sawahlunto Adi Iktibar yang turut hadir dalam pembukan, turut merasakan antusiasme warga dalam SIMFest 2018. “Bagus sekali. Masyarakat antusiasmenya sudah terlihat sejak malam pembukaan. Kegiatan ini baik sekali. Apa lagi event ini ini hanya satu-satunya di Sumbar dan dapat menjadi daya tarik tersendiri untuk Sawahlunto,” jelasnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya