BMKG: Hujan Lebat di Jabotabek Hingga Malam Hari

BMKG: Hujan Lebat di Jabotabek Hingga Malam Hari - GenPI.co
Mendung tampak menyelimuti langit Jakarta. Foto: Antara

Potensi ini dapat meluas ke wilayah Lemahabang, Tambun, Cibitung, Bekasi Timur, Bekasi Utara, Bekasi Selatan, Bekasi Barat, Cakung, Duren Sawit, Pulo Gadung, Kemayoran, Sawah Besar, Senen, Johar Baru, Cempaka Putih, Tamansari, Tambora, Grogol Petamburan hingga Palmerah.

Kemudian, lanjut ke Kebon Jeruk, Kembangan, Cengkareng, Kalideres, Benda, Teluknaga, Pakuhaji, Sepatan, Batuceper, Gambir, Tanah Abang, Menteng, Matraman, Jatinegara, Makasar, Pondok Gede, Jatiasih, Bantargebang, Setu, Serang, Cibarusah, Cipayung, Ciracas, Pasar Rebo, Kramat Jati dan Pasar Minggu.

BACA JUGA: BMKG: Jaktim dan Jaksel Diguyur Hujan Disertai Petir

Termasuk juga ke Pancoran, Tebet, Setiabudi, Mampang Prapatan, Kebayoran Baru, Cilandak, Kebayoran Lama, Pondok Aren, Pesanggrahan, Ciledug, Jati Uwung, Tangerang, Cipondoh, Ciputat, Jaga Karsa, Gunung Putri, Mauk, Rajeg, Pasarkemis, Cikupa, Curug, Legok, Serpong, Pamulang, Limo, Beji, Sukmajaya, Cimanggis, Cileungsi, Jonggol, Parungpanjang, Rumpin, Gunung Sindur, Sawangan, Pancoranmas, Bojonggede, Cibinong, Citeureup, dan sekitarnya.

BMKG memprediksi kondisi tersebut diperkirakan akan berlangsung hingga malam hari. (ant)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya