.webp)
Menurut Ida, pohon-pohon tabebuya yang sudah ditanam di Cikini tidak mampu melindungi pejalan kaki dari sinar matahari.
BACA JUGA: Penebangan Pohon di Trotoar Cikini Menyalahi Aturan
"Nah sekarang kan adanya pohon kecil, ini yang harus diperhatikan. Jalan 4 kilometer itu terasa panas karena pohon- pohon besarnya ditebang," ungkap Ida.
Sebelumnya, Dinas Kehutanan DKI Jakarta melakukan penebangan pada pohon- pohon berjenis angsana dan beringin di jalur pejalan kaki daerah Cikini.
Penebangan dilakukan dengan alasan pohon- pohon itu sudah keropos dan rentan membahayakan pejalan kaki yang melintas. (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News