
Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Garut Siradjul Munir pun mengecam pembuatan gim yang menghina Nabi Muhammad SAW.
Menurut Siradjul, gim buatan IG itu sangat meresahkan masyarakat, terutama umat Islam.
BACA JUGA: 9 November 2019: Dari Maulid Nabi Hingga Mertua SBY
Dikutip dari Merdeka, dia meminta masyarakat tidak terpancing dengan munculnya game yang menghina Nabi Muhammad SAW itu. (*)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News