Telkomsel Salurkan Bantuan Tas Sekolah, Gandeng Seniman Disabilitas dan UMKM

Telkomsel Salurkan Bantuan Tas Sekolah, Gandeng Seniman Disabilitas dan UMKM - GenPI.co
Telkomsel menunjukkan kepeduliannya terhadap sesama melalui program Sambungkan Senyuman untuk Generasi Gemilang. Foto: dok. Telkomsel

Upaya ini diharapkan dapat memberdayakan teman-teman disabilitas neurodivergent untuk mengekspresikan potensi seni yang dimiliki.

Telkomsel percaya bahwa setiap individu memiliki kesempatan yang sama untuk berkontribusi dan menginspirasi.

"Kami melibatkan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) asal Bandung, Open Ending, dalam proses produksi tas sekolah sekaligus mendukung industri kreatif lokal," tuturnya.

BACA JUGA:  Lengkapi Momen Liburan dengan Ragam Layanan Tambahan IndiHome dari Telkomsel

Ke depan, Telkomsel akan terus berupaya melibatkan pelanggan dan berbagai pihak untuk ikut berperan dalam menciptakan dampak positif yang lebih luas bagi masyarakat. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya