Jokowi : Indonesia Tolak Limbah Sampah dari Luar Negeri

Jokowi : Indonesia Tolak Limbah Sampah dari Luar Negeri - GenPI.co
Jokowi saat menghadiri KTT Asia Timur Ke 14 di Thailand (foto Biro Setpres)

Indonesia saat ini, lanjut Jokowi sedang menjalankan strategi nasional untuk menangani sampah laut, dari hulu ke hilir.

“Saya optimis Indonesia bisa mencapai target pengurangan sampah laut hingga 70% di tahun 2025. Saya berpandangan negara EAS harus dapat mendorong gerakan global anti sampah plastik,” tukasnya.
 

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya