
Warga Bena sebagian besar bermata pencarian sebagai petani. Selain hasil pangan jagung, umbi-umbian dan kacang-kacangan, mereka juga meraih penghasilan dari berkebun kopi, kemiri dan komoditas perkebunan lain yang tumbuh subur di kaki Gunung Inerie. Di waktu senggang, kaum perempuan kampong Bena terbiasa menenun untuk dijual ke para wisatawan atau ke Kota Bajawa.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News