Kasus Dugaan Perundungan di FK Undip Semarang Berlanjut, Polda Jawa Tengah Segera Tetapkan Tersangka

Kasus Dugaan Perundungan di FK Undip Semarang Berlanjut, Polda Jawa Tengah Segera Tetapkan Tersangka - GenPI.co
Tempat indekos di Jalan Lempongsari, Kota Semarang, lokasi ditemukan mahasiswi PPDS Undip Semarang yang diduga bunuh diri. (Foto: ANTARA/I.C. Senjaya)

Seperti diketahui, kasus ini bermula setelah seorang mahasiswi PPDS Anestesi FK Undip Semarang meninggal dunia diduga bunuh diri di indekosnya, Jalan Lempongsari, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Korban adalah dr Aulia Risma Lestari yang ditemukan meninggal dunia di indekosnya pada 12 Agustus 2024.

Kematian dr Aulia ini diduga berkaitan dengan perundungan di tempatnya menempuh pendidikan.

BACA JUGA:  3 Korban Lain Perundungan PPDS FK Undip Segera Lapor Polisi

Sebelumnya, keluarga dr Aulia lalu melaporkan dugaan perundungan tersebut ke Polda Jawa Tengah pada tanggal 4 September 2024.(ant)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya