
Salah satu pelaku yang melihat video tersebut lalu menanyakan kepada korban apakah dia tergabung di perguruan silat tersebut.
Kenyataan korban yang ternyata tidak tergabung dalam perguruan silat ini membuat pelaku tersinggung.
Setelah itu pelaku mengajak korban bertemu dengan alasan berlatih bersama di Desa Ngijo, Kecamatan Karangploso, Jumat (6/9).
BACA JUGA: Tersangka Kasus Pengeroyokan Bos Mobil Rental di Pati Jadi 4 Orang, Ini Perannya
Namun demikian, bukan latihan tetapi korban justru dikeroyok oleh 9 pelaku hingga tidak sadarkan diri.
Pelaku sempat membawa korban ke salah satu klinik kesehatan.
BACA JUGA: Pacar Ditangkap Karena Pengeroyokan, Lolly Anak Nikita Mirzani Sibuk Cari Iklan
Akan tetapi, kondisi korban memburuk kemudian membawanya ke RS Prasetya Husada Ngijo sebelum dirujuk ke RST dr Soepraoen hingga akhirnya meninggal.(ant)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News