
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto ingin menjaga komitmennya yakni masuk dunia politik untuk mengabdi bagi kepentingan bangsa dan negara.
Sebagai bentuk komitmennya tersebut, Prabowo Subianto tidak menerima gaji sebagai menteri.
Informasi Prabowo tidak akan menerima gaji selama menjabat menteri itu disampaikan juru bicaranya Dahnil Anzar Simanjuntak.
BACA JUGA: Prabowo Tidak Akan Mengambil Gajinya Sebagai Menhan? Ini Totalnya
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News