BMKG: Hati-Hati Hujan Sedang hingga Lebat Masih Mengguyur Sejumlah Wilayah di Indonesia

BMKG: Hati-Hati Hujan Sedang hingga Lebat Masih Mengguyur Sejumlah Wilayah di Indonesia - GenPI.co
Sejumlah pengendara menembus hujan saat melintas di jalan Jenderal Sudirman Palembang, Sumatera Selatan. (Foto: ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/aww/pri)

Kondisi ini terjadi setidaknya hingga September, meski sejumlah wilayah mulai memasuki musim kemarau.

Deputi Meteorologi Guswanto mengatakan kondisi ini disebabkan oleh sejumlah faktor.

Ini di antaranya, dinamika atmosfer yang masih aktif di wilayah Indonesia, fenomena Madden Julian Oscillation (MJO), gelombang ekuatorial Rossby, Kelvin, hingga pola sirkulasi siklonik serta potensi pembentukan daerah belokan dan perlambatan angin.

BACA JUGA:  BMKG: Waspada Hujan Sedang hingga Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang di Jateng

Menurut dia, kondisi ini berdampak cuaca ekstrem kebencanaan hidrometeorologi.

Ini meliputi banjir, banjir bandang, banjir lahar hujan, tanah longsor.(ant)

BACA JUGA:  BMKG Sebut Hampir Seluruh Wilayah di Indonesia Bakal Dilanda Suhu Panas Maksimum 36 Derajat Celsius

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya