BMKG: Siklon Tropis Erwina Tak Berdampak Langsung di Indonesia

BMKG: Siklon Tropis Erwina Tak Berdampak Langsung di Indonesia - GenPI.co
Peta analisa Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) terhadap pergerakan siklon tropis Ewiniar periode Senin (27/5/2024) - Selasa (28/5/2024). (Foto: ANTARA/HO-BMKG)

Sebelumnya, BMKG mencatat siklon tropis memicu hujan sedang hingga lebat.

Hal ini terutama di wilayah Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Tengah, Gorontalo, Sulawesi Utara, dan Maluku Utara.(ant)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya