
Selain itu pihaknya langsung menindaklanjuti kasus dugaan keracunan massal ini.
"Kami melakukan penanganan ke pasien, ambil sampel makanan dan air. Air kami periksakan ke Labkesda, makanannya kami periksakan ke laboratorium kesehatan Provinsi Jateng," papar dia.
Dalam acara sekolah tersebut, ada konsumsi yang dibagikan berisi arem-arem dan roti.
BACA JUGA: Astaga! Puluhan Warga Ciomas Bogor Keracunan Pesmol Ikan Tongkol, Ada yang Mual dan Panas
"Kemungkinan di arem-aremnya karena sebagian besar ditemukan keluhan setelah makan arem-arem. Setelah kejadian itu, ada yang mual dan muntah. Kami sampai sana acara sudah selesai," jelas dia.(ant)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News