
Para peserta dapat mengembangkan kompetensi mereka agar siap berwirausaha dan bekerja di suatu tempat dalam pelatihan ini.
“Jadi, salah satu pelatihan yang menjadi success story kan melalui Kartu Prakerja. Saat pendidikan kita terbatas tapi dengan pelatihan yang lebih masif, itu juga bisa membantu masyarakat untuk mendapatkan lapangan kerja atau kembali masuk ke kerja,” ungkap dia.
Menurut dia, program Kartu Prakerja ini mendapat sambutan baik dari internasional, bahkan beberapa negara tertarik mengadopsi program ini.
BACA JUGA: 4 Kiat Menghemat Biaya Kuliah di Luar Negeri Ala Penerima Beasiswa LPDP
Airlangga menambahkan Laos, Thailand, dan Kamboja ingin meniru program tersebut.
Sebagai informasi, pemerintah mempertimbangkan opsi menyetop alokasi anggaran untuk beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).
BACA JUGA: Menpora Turun Tangan, Bantu Pebasket Beasiswa di Chicago Lewat LPDP
Opsi ini supaya dana pendidikan sebesar 20% per tahun bisa difokuskan untuk membenahi riset dan pengembangan.(ant)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News