
Para guru ini 'unboxing' bahan martabak telor seribuan yang kerap dibeli anak-anak di abang yang mangkal depan sekolahan. "Ini martabak telur, isinya telur, bihun dan sosis," kata salah satu guru tersebut.
Logikanya, harga telur saja mencapai Rp 2.000 per butir. Bagaimana bisa si abang menjual hanya seribu rupiah? "Ternyata sosisnya seperti ini bentuknya. Kenyal-kenyal, seperti lilin mainan," ujar bu guru lagi.
BACA JUGA : Kocak, Hari Pertama Sekolah Bocah SD Ini Nangis Kejer
BACA JUGA : Kocak Parah, Pengalaman Anak Rantau Pertama Kali Cobain Starbucks
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News