Dampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, Bandara Frans Seda Maumere Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, Bandara Frans Seda Maumere Ditutup Sementara - GenPI.co
Petugas melakukan aktivitas pengujian abu vulkanik dengan paper test di landasan pacu Bandara Frans Seda Maumere, NTT, Selasa (2/1). (Foto:ANTARA/Kantor UPBU Kelas II Bandara Frans Seda Maumere)

"Paling utama itu keselamatan penerbangan, sehingga kami putuskan sementara ditutup," tegas dia.

Partahian menyebut apabila abu vulkanik mengenai mesin pesawat, bisa berakibat fatal dan berdampak pada keselamatan.

Kondisi ini juga telah dilaporkan kepada Otoritas Bandar Udara Wilayah IV Bali.

BACA JUGA:  Waspada! Status Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur Naik Jadi Siaga, Ini Penyebabnya

Di sisi lain, pihaknya terus melakukan paper test setiap jam untuk mengetahui kondisi terkini di landasan pacu Bandara Frans Seda Maumere. 

"Yang paling utama itu hasil dari BMKG karena bisa saja abu itu tidak sempat turun ke bawah tapi bergerak di atas. Kriteria utama itu hasil BMKG," jelas dia.(ant)

BACA JUGA:  Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Lontarkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya