
Mereka menyimak mulai dari pelatihan budidaya tanaman cabai hingga praktek menanam bersama-sama.
Salah satu warga RW 06 Meruya, Jakarta Barat, Mira Herawati (42) mengungkapkan sangat terbantu dengan program Petik Masak dari Mak Ganjar.
"Program Petik Masak ini bermanfaat sekali bagi warga lingkungan sekitar Meruya Utara, apalagi namanya ibu-ibu itu suka masak dan pasti butuh cabai, jadi ini sangat membantu sekali," ujar Mira.(*)
BACA JUGA: Prabowo Subianto Capres Pilihan Generasi Muda, Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan Keok
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News