
Kegiatan sosial yang bantuan itu pun direspons positif oleh Manap selaku Ketua RW 05 Mega Kuningan.
“Terima kasih HW Peduli sudah memfasilitasi warga RW 05 Kuningan Timur untuk dapat berjualan. Terima kasih untuk perhatiannya kepada UMKM di sekitar outlet dengan memberikan tempat yang strategis tepat di depan outlet Helen’s Mega Kuningan untuk berjualan takjil” ujar Manap dari rilis yang diterima GenPI.co, Rabu (29/3).
HW Peduli sendiri berharap melalui kegiatan ini dapat memberikan dampak yang bermanfaat secara luas bagi masyarakat setempat, terutama bagi UMKM dan warga yang secara ekonomi membutuhkan.(*)
BACA JUGA: Gandeng UMKM Cirebon, GBB Luncurkan Warung Ganjaran Ramadan
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News