
GenPI.co - Subsektor ekonomi kreatif yang tidak dijamah pemerintah daerah akan didukung olen Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf).
Karena tidak semua pemerintah daerah mampu mengembangkan semua subsektor, aplikasi dan gim, arsitektur, desain interior, desain komunikasi visual, desain produk, fashion, film animasi dan video, fotografi, kriya, kuliner, musik, perbitan, perikanan, seni pertunjukan, seni rupa, televisi dan radio.
"Bekraf ini akan menembus dan melebur ke pemerintah daerah, termasuk ke urusan desain komunikasi visual," kata Amir Hamzah, Kepala Subbagian Tata Usaha Direktorat Edukasi ekonomi krearif Bekraf pada Millennial Creative Talk yang digelar di Kota Gorontalo, Jumat (27/9).
Baca juga :
Para Gamers Siap-siap, BEKRAF Game Prime 2019 Digelar Bulan Juli
Bekraf dan 88Rising Cari Musisi Indonesia Untuk Go International
Kembangkan Industri Kreatif, Tanah Datar Gandeng Bekraf RI
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News