
GenPI.co - Mengunjungi Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah minggu-minggu ini? Jangan lewatkan untuk mampir ke Gedung Korpri Wonosobo.
Apa Pasal? Rupanya Museum Jawa Tengah Ranggawarsita sedang menyelenggarakan Pameran Keliling III, Tahun 2019. Pameran ini berlangsung selama lima hari, dibuka sejak Kamis (26/9) hingga Senin (30/9) mendatang.
Baca juga:
Tradisi Dekeman, Syukuran Tiap Malam Jumat Kliwon di Bulan Sura
Sejumlah Kegiatan Disiapkan untuk Menpar Arief Yahya di Gorontalo
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News