
GenPI.co— Lebih dari 4.000 Kader Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) di wilayah DKI Jakarta menerima apresiasi berupa liburan gratis ke Dunia Fantasi Ancol, Rabu (25/9/2019).
Ikut bergabung, Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi DKI Jakarta, Ferry Farhati Ganis.
Baca juga:
Hunted Coaster Dufan, Roller Coaster Terpanjang di Indonesia
Peringati Hari Anak, Pemprov DKI Ajak 1.050 Bocah ke Dufan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News