
“Universitas Gunadarma tidak menoleransi pelecehan seksual dan tindak kekerasan dalam bentuk apa pun di lingkungan kampus,” bunyi pernyataan resmi Universitas Gunadarma di akun Instagram resminya, Kamis (15/12).
Universitas Gunadarma akan memberikan sanksi tegas kepada para pelaku sesuai dengan peraturan yang berlaku.
“Universitas Gunadarma akan terus bekerja sama dengan pihak berwajib dan dengan bersungguh-sungguh akan mengusut kasus itu sampai tuntas sesuai hukum,” imbuh Universitas Gunadarma. (*)
BACA JUGA: Viral Dokumen Resi Pengiriman J&T Ekspress Format APK, Hoaks
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News