
"Penggunaan beragam pola merupakan ciri khas MARNI yang dikenal oleh banyak orang, sebagaimana pola sudah menjadi identitas inti dari desain serta bahasa grafis mereka," jelas Yukihiro.
Dalam koleksi terbarunya, Marni menuangkan pola-pola psikedelik tersebut ke dalam garmen yang secara tegas membentuk tubuh pemakainya, sehingga menciptakan perpaduan misterius antara print dan anatomi yang mendefinisikan siluet.
Rangkain produk yang ditawarkan dalam koleksi tersebut antara lain rompi, sweater, syal dan balaclava. (*)
BACA JUGA: Ramaikan Perayaan Tahun Baru, Uniqlo Gelar Konser Online
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News