
Warga Timor Leste lainnya Jesley melalui akun twitter jesley26 mencuit “Rest In Peace Prof. Dr. Ing. BJ Habibie, terima kasih telah memberi kami pilihan untuk memilih bagi kemerdekaan negara kami Timor-Leste.” lagi-lagi dilengkapi dengan emoticon menangis.
Terakhir, Perdana Menteri Timor Leste Taur Matan Ruak menuliskan ucapan duka citanya melalui akun twitter-nya “Duka cita mendalam dari saya untuk wafatnya mantan Presiden Indonesia B.J. Habibie. Bukan hanya orang Indonesia yang merasa kehilangan beliau tapi kami juga merasa kehilangan beliau. Habibie memberi kami dua pilihan dan kami memilih untuk merdeka dan sekarang Timor Leste adalah negara yang bebas dan merdeka. Selamat jalan tuan Habibie.”
Simak! Sosok BJ Habibie di mata para tokoh Indonesia:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News