
“Istirahatlah dengan baik, adikku. Aku akan menunggu sampai giliranku. Angkat aku ketika aku sampai di sana,” tulis Boy.
Boy juga menuliskan kalimat yang menunjukkan betapa dirinya sangat mencintai Raymond.
“Aku mencintaimu, aku mencintaimu, aku mencintaimu, aku mencintaimu, Ray (Raymond Hartanto),” imbuh Boy. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News