Kisah Evan Felix, Siswa SMP yang Menang Kompetisi AI Microsoft

Kisah Evan Felix, Siswa SMP yang Menang Kompetisi AI Microsoft - GenPI.co
Kisah Evan Felix, Siswa SMP yang Menang Kompetisi AI Microsoft. Foto: Dok. Microsoft

Kapal itu bertenaga energi terbarukan yang sepenuhnya otomatis yang dibuat untuk merayakan ulang tahun ke-400 Mayflower asli yang membawa peziarah pertama ke Amerika.

“Kapal tersebut dirancang untuk berlayar dari Inggris ke Amerika, sambil mempelajari kehidupan laut dalam perjalanan,” ujar Evan, dilansir dari Microsoft News, Kamis (25/8).

Evan mengaku kompetisi itu merupakan pengalaman baru untuknya yang baru belajar tentang teknologi AI.

BACA JUGA:  Jago Biola, Nadia Mahasiswa Baru Unpad Memukau di Istana Negara

Dia pun berharap dengan membersihkan pencemaran laut juga bisa menyelamatkan kehidupan seluruh makhluk hidup.

“Akhirnya, lautan kita tidak hanya menjadi lebih bersih, tetapi juga penuh kehidupan dan lebih Indah,” ujar Evan Felix Santoso. (*)

BACA JUGA:  Kisah Mahasiswa UMM asal Vietnam Tersesat, Ngakak So Hard

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya