
GenPI.co - Seorang YouTuber asal Kebumen, Jawa Tengah ditetapkan sebagai tersangka oleh Polda Jawa Timur terkait kasus penyebaran informasi tidak benar atau hoaks yang memberitakan soal asrama mahasiswa Papua di Surabaya.
AD (25) adalah YouTuber yang menayangkan visual di akun SPLN Chanel dengan judul ‘Tolak Kibarkan Bendera Merah Putih Asrama Papua Digeruduk Warga’.
Baca juga :
ICJR: Polisi Jangan Sembarangan Pakai Pasal Makar di Kasus Papua
Papua dan 9 Provinsi Lain Menang di Festival Gapura Cinta Negeri
Berbagai Pihak Kecam Sweeping Polisi Terhadap Mahasiswa Papua
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News