Pelita Air Bisa Menyeimbangkan Industri Pesawat di Indonesia

Pelita Air Bisa Menyeimbangkan Industri Pesawat di Indonesia - GenPI.co
Menteri BUMN Erick Thohir (dua kiri) saat menjajal penerbangan Pelita Air rute Jakarta-Yogyakarta. (Foto:Pelita Air Services)

Selain itu, Gatot menyarankan, Pelita Air tidak hanya fokus pada pasar domestik, tetapi juga mencoba menggarap penerbangan internasional.

"Jadi antara dalam dan luar negeri seimbang. Meski yang luar negeri itu hanya kerja sama dengan maskapai lain, tetap ada pendapatan bagi Pelita," kata Gatot.

Sebelumnya, Erick Thohir menyatakan kehadiran Pelita Air merupakan bentuk intervensi pemerintah dalam mewujudkan keseimbangan ekonomi di industri pesawat terbang Tanah Air.

BACA JUGA:  Lowongan Kerja Pelita Air, yang Berminat Bisa Langsung Daftar!

"Saya meminta dan mengharuskan Pelita Air yang akan menjadi salah satu tulang punggung pembangunan industri penerbangan domestik," kata Erick.

Pelita Air juga diminta oleh Erick menjadi bagian dalam menyehatkan industri pesawat terbang di Indonesia. (*)

BACA JUGA:  Soal Pelecehan Seksual di Kereta Api, Erick Thohir: Proses Hukum!

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya