Moeldoko Ajak Anak Muda Belajar Isu Bernegara di Program KSP

Moeldoko Ajak Anak Muda Belajar Isu Bernegara di Program KSP - GenPI.co
Moeldoko ajak anak muda belajar isu bernegara di program KSP. Foto: Panji/GenPI.co

Sekolah tersebut dipersiapkan untuk membentuk anak muda menjadi pemimpin hingga level presiden.

Dia menuturkan mengenali persoalan dan solusi merupakan bagian terpenting yang akan diberikan sekolah tersebut.

"Apa pun itu pekerjaannya yang dijalankan pemimpin untuk mendapatkan solusi. Baik tingkat presiden, gubernur, panglima, semua sama," tandasnya.(*)

BACA JUGA:  Moeldoko Siapkan Bibit Unggul di Program Sekolah Staf Presiden

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya