
GenPI.co— Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah telah menyampaikan hasil seleksi panitia seleksi calon pemimpin (capim). Menanggapi hal ini, anggota Pansel KPK, Hendardi memiliki sejumlah catatan khusus.
Pertama pansel (panitia seleksi) KPK menerima hasil tracking pada tahapan profile assessment kemarin tidak saja dari KPK tapi dari 7 lembaga negara lain, BNPT, BNN, POLRI, PPATK, BIN, Dirjen Pajak dan MA.
Baca juga:
40 Calon Pimpinan KPK Lolos Tes Psikologi, Ini Rincian Namanya
KPK Sambut Positif Transparansi di Gorontalo
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News