
"Katanya, terduga anak luar Kota Malang dan masih kuliah," ujarnya.
Dari informasi yang dihimpun, identitas terduga, yaitu IA, warga asal Lampung yang berkuliah di salah satu kampus negeri terkenal di Kota Malang.
Kasat Reskrim Polresta Malang Kota Bayu Febriyanto Prayoga membenarkan kabar penangkapan Densus 88 di Kota Malang tersebut.
BACA JUGA: Emak-emak Bawa Poster UAS Bukan Teroris Saat Demonstrasi
"Iya, ada. Oleh Densus 88 dan sudah dibawa," tuturnya.(*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Densus 88 Beraksi di Kota Malang, Tangkap Terduga Teroris Simpatisan ISIS
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News