
Tak berselang lama, satu dari tiga pelaku membakar korban dan peran dua orang lainnya dalam peristiwa itu masih didalami.
Selepas kejadian itu, ketiganya melarikan diri ke luar kota.
"Begitu kejadian, pelaku langsung kabur ke luar kota semua, kemudian keluarga korban baru melapor," beber dia.
BACA JUGA: Kasus Kekerasan terhadap Perempuan di Yogyakarta Disorot, Miris!
Sebetulnya sepekan lalu polisi nyaris menangkap para terduga pelaku.
"Akan tetapi, dibocorkan saudaranya kalau kami masih mengejar," tuturnya.
BACA JUGA: 3,9 Juta Pemudik Bakal Masuk Yogyakarta, Hati-hati di Jalan Ya
Adapun, saat ini korban yang mengalami luka bakar masih hidup dan hingga masih menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Sardjito Yogyakarta.(Ant)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News