
Tersangka juga sempat masuk ke salah satu rumah dan membanting salah seorang penghuni. Baru setelah itu ia menabrakan diri ke mobil yang sedang berjalan di sekitar sunset road.
"Ia berada dalam pengaruh minuman beralkohol," I Putu Ika Prabawa.
Nicolas Carr juga mengalami sejumlah luka akibat ulahnya itu. setelah mendapatkan sejumlah perawatan, ia lalu digelandang ke tahanan Polsek Kuta.(ANT)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News