
Namun, dia mengaku kondisi itu sebenarnya tidak berpengaruh banyak karena masyarakat tetap membeli kebutuhan bahan bakar untuk kendaraannya.
"Ya, saya lihat sudah dua hari ini memang keluhan warga itu wajar. Namun, saya pikir ini tidak akan bertahan lama, karena akan merasakan harga biasa," kata dia. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News