
GenPI.co - Gunung Slamet adalah sebuah gunung berbentuk kerucut yang sedang aktif saat ini. Statusnya berada di Level II-Waspada sehingga sebaiknya para pendaki mempertimbangkan ulang rencana pendakiannya.
Gunung Slamet menarik banyak pendaki selain karena merupakan gunung tertinggi kedua di Jawa juga karena adanya cerita-cerita mistis yang fantastis. Berikut ini rangkumannya
Pasar hantu
Beberapa pendaki mengaku pernah tersesat saat mendaki Gunung Slamet, alih-alih ke puncak gunung mereka malah bertemu dengan sebuah pasar yang ramai dalam pendakiannya. Letak pasar hantu ini di lereng gunung di daerah bebatuan. Kabar baiknya, mereka yang tersesat bisa ditemukan kembali oleh rekan-rekannya.
Portal ke dunia lain
Ini konon terjadi setelah mereka melewati sebuah 'gerbang' yang konon menuju ke dunia lain. 'Gerbang' ini berupa dua pohon besar yang bersebelahan dan dapat dilihat saat pendaki melalui jalur Bambangan.
BACA JUGA: Nikmati Wisata kuliner sekitar Gunung Slamet
Samar hantu
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News