
Surat edaran itu ditujukan kepada Bupati dan Wali Kota, agar menindaklanjutinya, termasuk meningkatkan vaksinasi Covid-19 di masing-masing daerah.
Berdasarkan data Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah per tanggal 24 Februari 2022 bahwa, vaksinasi Covid-19 telah mencapai angka 87,19 persen dosis satu, dosis dua 49,57 persen dan dosis tiga 1,71 persen dari total sasaran vaksinasi sebanyak 2.135.907 jiwa.
Untuk masyarakat umum dan rentan, dosis satu telah mencapai 76,23 persen, dosis dua 43,17 persen dan dosis tiga 0,90 persen dari total sasaran masyarakat umum dan rentan sebanyak 1.374.81
BACA JUGA: Ucapan Kapitra Ampera Mengejutkan, Sebut Menag Yaqut dan Jokowi
Vaksinasi anak dosis satu 77,59 persen, dosis dua 1,90 persen dan dosis tiga 1,20 persen.
Capaian vaksinasi lansia, dosis satu 51,89 persen, dosis dua 29,16 persen dan dosis tiga 1,20 persen, dari total sasaran lansia sebanyak 196,628.(Ant)
BACA JUGA: Menteri Bikin Polemik, Gaya Komunikasi Presiden Jokowi Disorot
Rusia Gempuran Serangan ke Ukraina, Perang Dunia III
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News